SISTEM INFORMASI PENJUALAN & REKOMENDASI PEMBELIAN HANDPHONE BEKAS MENGGUNAKAN METODE PROMETHEE

Subechan, Tholib and Puspitasari, Dwi and Pradibta, Hendra (2020) SISTEM INFORMASI PENJUALAN & REKOMENDASI PEMBELIAN HANDPHONE BEKAS MENGGUNAKAN METODE PROMETHEE. Diploma thesis, Teknologi Informasi.

[img] Text
cover.pdf
Restricted to Registered users only

Download (650kB) | Request a copy
[img] Text
Bab I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (306kB) | Request a copy
[img] Text
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (281kB) | Request a copy
[img] Text
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (444kB) | Request a copy
[img] Text
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (849kB) | Request a copy
[img] Text
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
Bab VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (64kB) | Request a copy
[img] Text
Bab VII.pdf
Restricted to Registered users only

Download (8kB) | Request a copy
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (118kB) | Request a copy
[img] Text
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (685kB) | Request a copy

Abstract

Handphone bekas adalah handphone yang sudah terpakai namun masih layak untuk digunakan. Handphone bekas banyak diminati oleh konsumen kalangan menengah ke bawah yang memiliki budget pas-pasan. Namun dengan budget pas-pasan tersebut konsumen masih bisa mendapatkan handphone yang layak dengan cara cermat dalam memilih. Untuk membantu konsumen dalam memilih handphone bekas yang layak maka dibuat sistem informasi penjualan dan merekomendasikan pembelian handphone bekas kepada konsumen sesuai dengan kriteria pilihan konsumen. Aplikasi ini berbasis web dengan menerapkan metode Promethee sebagai perhitungan pemilihan keputusan. Hasil dari penerapan aplikasi memiliki hasil yang memuaskan dengan peningkatan kepuasan pelanggan dalam membeli handphone di toko SXPHONE. Berdasarkan hasil penerapan perhitungan dengan metode Promethee didapatkan hasil rekomendasi handphone bekas terbaik yaitu Xiaomi Note 8 dengan nilai flow tertinggi yaitu 0.1511. Nilai dapat berubah sesuai dengan kriteria yang dipilih oleh user. Dari pengujian sistem admin oleh pemilik dan pekerja toko SXPHONE dengan metode UAT (User Acceptance Test) disimpulkan bahwa 50% pengguna menyatakan sangat setuju terhadap aplikasi “Sistem Informasi Penjualan & Rekomendasi Handphone Bekas” yang dibuat sudah memenuhi harapan, sebanyak 43.3% menyatakan setuju dan 6.7% lagi menyatakan netral. Dari pengujian UAT (User Acceptance Test) pada pelanggan disimpulkan bahwa 77.7% pengguna sangat setuju terhadap aplikasi “Sistem Informasi Penjualan & Rekomendasi Handphone Bekas” yang dibuat dan yang lainnya menyatakan setuju sebanyak 20% dan 2.3% menyatakan netral.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: handphone bekas, rekomendasi, promethee
Subjects: A Computer Science > Information Science
A Computer Science > Artificial Intelligence
A Computer Science > Theory, Logic and Design
A Computer Science > Applied Computer Science
Divisions: Jurusan Teknologi Informasi > Teknik Informatika
Depositing User: Tholib Subechan
Date Deposited: 15 Dec 2020 12:29
Last Modified: 15 Dec 2020 12:29
URI: http://repota.jti.polinema.ac.id/id/eprint/351

Actions (login required)

View Item View Item